Sabtu, 26 Juli 2025, Kasubbag Perencanaan dan Keuangan Kecamatan Parakan menghadiri acara Penarikan Undian Tabungan Berhadiah PT BPR Bank Temanggung (PERSERODA) Periode X.

Bupati Temanggung, Bapak Agus Setyawan, S.E., turut hadir dalam kesempatan tersebut dan memberikan sambutan. Penarikan Undian Tabungan ini sebagai bentuk apresiasi atas kepercayaan masyarakat/nasabah terhadap layanan perbankan daerah serta mendorong PT BPR Bank Temanggung untuk terus berinovasi dan memberikan pelayanan terbaik bagi nasabah.

@mediacentertemanggung
@pemkabtmg